Lagi Asik Pesta Miras, Dua Pemuda Ini Digelandang ke Mako Polres Garut - Kilas Garut News

Lagi Asik Pesta Miras, Dua Pemuda Ini Digelandang ke Mako Polres Garut

Avatar photo

- Reporter

Senin, 10 Maret 2025 - 11:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KILASGARUTNEWS.id|Polres Garut melalui Sat Samapta melaksanakan patroli antisipasi premanisme, C3 (curas, candu, dan korupsi), balap liar, dan perang sarung dalam rangka pengamanan kegiatan di bulan suci Ramadhan. Senin (10/03/2025).

Kegiatan patroli tersebut dilakukan oleh tim dari Sat Samapta Polres Garut yang melakukan patroli di beberapa lokasi di Kabupaten Garut, termasuk di Jl. Rsu Dokter Slamet No. 45.

Dalam kegiatan tersebut, Sat Samapta Polres Garut menemukan beberapa pemuda diantaranya SF (24), AF (21) dan CP (24) yang sedang asik meminum minuman keras jenis tuak dan one med.

Baca Juga :  Pelajar di Leuwigoong Terlibat Pengeroyokan, Polsek Banyuresmi Ringkus Para Pelaku

Para pemuda ini dan barang bukti kemudian diamankan ke Mako Polres Garut serta diberikan himbauan kamtibmas dan pembinaan oleh tim Sat Samapta Polres Garut.

Kasat Samapta AKP Masrokan, S.E., mengatakan bahwa kegiatan patroli tersebut dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di Kabupaten Garut selama bulan suci Ramadhan.

Baca Juga :  Polsek Pasirwangi Polres Garut Ringkus Pelaku Penganiayaan Yang Dilakukan Secara Bersama-Sama

“Kami ingin mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di Kabupaten Garut selama bulan suci Ramadhan,” kata Kasat Samapta Polres Garut.

Dengan kegiatan tersebut, Sat Samapta Polres Garut ingin meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat di Kabupaten Garut, serta memperkuat kepercayaan masyarakat terhadap Polri.

(Deden Kurnia/IMM Polres Garut)

Berita Terkait

Kurang dari 24  Jam, Polisi Ungkap Pencurian Motor di Limbangan
Empat Pemuda Diringkus Polres Garut Gegara Lagi Asik Pesta Miras
Polres Garut Tindak Tegas Ribuan Peredaran Miras Ilegal, Knalpot Brong serta Peredaran Narkotika dan Obat-Obatan pada Triwulan Pertama
Sungguh Naas, Sat Reskrim Polres Garut Gerebek 9 Pelaku Judi Muncang di Rancabango
Cemburu Membawa Maut, Sat Res Polrestabes Bandung Ungkap Pelaku Pembunuhan di Ciumbuleuit
Juru Parkir di Cimaung Luka Parah, Polisi Ringkus Pelaku Bertato di Tubuhnya
Sat Res Narkoba Polres Garut Temukan Puluhan Botol Miras Ilegal Saat Razia di Kadungora
Pemuda di Garut Terciduk, Polisi Amankan Puluhan Botol Miras Ilegal di Rumahnya
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:49 WIB

Kurang dari 24  Jam, Polisi Ungkap Pencurian Motor di Limbangan

Jumat, 21 Maret 2025 - 12:10 WIB

Empat Pemuda Diringkus Polres Garut Gegara Lagi Asik Pesta Miras

Kamis, 20 Maret 2025 - 10:24 WIB

Polres Garut Tindak Tegas Ribuan Peredaran Miras Ilegal, Knalpot Brong serta Peredaran Narkotika dan Obat-Obatan pada Triwulan Pertama

Senin, 17 Maret 2025 - 19:38 WIB

Sungguh Naas, Sat Reskrim Polres Garut Gerebek 9 Pelaku Judi Muncang di Rancabango

Senin, 17 Maret 2025 - 17:43 WIB

Cemburu Membawa Maut, Sat Res Polrestabes Bandung Ungkap Pelaku Pembunuhan di Ciumbuleuit

Berita Terbaru

Kilas Terkini

Geger, Pria Ditemukan di Pinggir Cimanuk

Minggu, 23 Mar 2025 - 21:00 WIB

 

ALERT : Content Is Protected !!