Sipropam Polres Garut Berikan Kontribusi Positif Lewat Bakti Sosial - Kilas Garut News

Sipropam Polres Garut Berikan Kontribusi Positif Lewat Bakti Sosial

Avatar photo

- Reporter

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan peran Polri sebagai pengayom yang peduli terhadap kesejahteraan masyarakat, Sipropam Polres Garut menggelar kegiatan Jumat Berkah Bakti Sosial di sekitar Jalan Asia, Garut Kota. Jumat (17/01/2025).

Dalam rangka meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan peran Polri sebagai pengayom yang peduli terhadap kesejahteraan masyarakat, Sipropam Polres Garut menggelar kegiatan Jumat Berkah Bakti Sosial di sekitar Jalan Asia, Garut Kota. Jumat (17/01/2025).

KILASGARUTNEWS.id|Dalam rangka meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan peran Polri sebagai pengayom yang peduli terhadap kesejahteraan masyarakat, Sipropam Polres Garut menggelar kegiatan Jumat Berkah Bakti Sosial di sekitar Jalan Asia, Garut Kota. Jumat (17/01/2025).

Kasi Propam Polres Garut IPTU Budiman, S.H., mengatakan kegiatan Jumat Berkah Baksos ini sebagai upaya untuk mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat serta menunjukkan perhatian kepada masyarakat yang membutuhkan. 

Baca Juga :  Kapolres Garut Berkomitmen Tekan Angka Kriminalitas, 9 Orang Bang Jago dan Miras Berhasil Diamankan 

Warga sekitar pun menyambut baik kegiatan sosial yang dilakukan oleh Polri, yang tidak hanya bertugas menjaga keamanan, tetapi juga memiliki peran sebagai pengayom masyarakat. 

“Program ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif dalam menciptakan lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif.” Ujar Budiman.

Selain itu, melalui kegiatan ini, Polres Garut menunjukkan komitmennya dalam mewujudkan Propam yang Tegas, Humanis, dan Merakyat.

Baca Juga :  Kepala BKKBN RI Sebut Ada 5.973 Tim Pendamping Keluarga Yang Perlu Dilatih

Sebagai hasil dari kegiatan ini, tercipta suasana yang aman dan kondusif, yang sekaligus menjadi bukti keseriusan Polres Garut dalam meningkatkan hubungan yang baik dengan masyarakat. 

“Melalui kegiatan Jumat Berkah Bakti Sosial ini, diharapkan dapat lebih mempererat kepercayaan masyarakat terhadap Polri sebagai lembaga yang peduli terhadap kesejahteraan dan kebutuhan masyarakat.” Pungkas Budiman.

(Deden Kurnia/IMM Polres Garut).

Berita Terkait

Kasi Dokes Polres Garut : Sebanyak 80 Peserta Ikuti Baktikes Donor Darah
Polri Peduli, Jumat Berkah Sipropam Polres Garut Bagikan Makanan Gratis 
Kapolres Garut : Gatur Rawan Pagi Bantu Warga Beraktivitas, Pengendara Selalu Patuhi Aturan Berlalu Lintas
Anggota Sat Samapta Polres Garut Intensif Laksanakan Patroli Malam di Sejumlah Titik Rawan
Kapolres Garut Bersama Dandim 0611/Grt Laksanakan Ziarah ke Makam Bupati Garut Pertama
Pemda Garut Dukung Kegiatan Baznas, Penyebaran Kupon Infaq Ramadhan 1446 H
Yudha Tampung Banyak Aspirasi Melalui Reses Masa Sidang II di Banyuresmi
Pemusnahan Munisi Mortir oleh Unit Jibom Detasemen Gegana Sat Brimobda Jabar 
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:37 WIB

Kasi Dokes Polres Garut : Sebanyak 80 Peserta Ikuti Baktikes Donor Darah

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:20 WIB

Polri Peduli, Jumat Berkah Sipropam Polres Garut Bagikan Makanan Gratis 

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:40 WIB

Kapolres Garut : Gatur Rawan Pagi Bantu Warga Beraktivitas, Pengendara Selalu Patuhi Aturan Berlalu Lintas

Jumat, 14 Februari 2025 - 12:14 WIB

Anggota Sat Samapta Polres Garut Intensif Laksanakan Patroli Malam di Sejumlah Titik Rawan

Jumat, 14 Februari 2025 - 11:07 WIB

Pemda Garut Dukung Kegiatan Baznas, Penyebaran Kupon Infaq Ramadhan 1446 H

Berita Terbaru

 

ALERT : Content Is Protected !!