Jajang Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Rancabuaya, Polsek Caringin Bantu Evakuasi Korban - Kilas Garut News

Jajang Ditemukan Sudah Tidak Bernyawa di Rancabuaya, Polsek Caringin Bantu Evakuasi Korban

Avatar photo

- Reporter

Selasa, 3 Desember 2024 - 11:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KILASGARUTNEWS.id|Telah terjadi sebuah kecelakaan laut sekitar pukul 06.30 WIB di Perairan Cidora Rancabuaya Kecamatan Caringin Kabupaten Garut. Selasa (03/12/2024).

Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang, S.I.K., M.H., M.I.K., melalui Kapolsek Caringin Ipda Indra Koncara, mengatakan kejadian tersebut mengakibatkan seorang pria Sdr. Jajang (40) Warga Kecamatan Caringin meninggal dunia.

Kejadian ini bermula saat korban di temukan mengambang di perairan pada sekitar pukul 06.30 WIB oleh dua saksi Sdr. Dodo dan Sdr. Muhamad.

Baca Juga :  Pemuda Ini Diringkus Sat Narkoba Polres Garut Kedapatan Jual Miras Ilegal

Menurut keterangan saksi, korban berangkat dari rumah sekitar pukul 05.00 WIB untuk memeriksa jaring ikan yang ia pasang di tengah laut. Korban Sdr. Jajang (40) menggunakan ban untuk mencapai lokasi jaring tersebut.

Diduga karena cuaca yang buruk dan ombak besar akibat pasang laut, korban terpental dan terbentur karang di sekitar lokasi.

Baca Juga :  Polsek Tarogong Kidul Hadiri Pengenalan Program Studi Mahasiswa Baru

Setelah menemukan korban anggota Polsek Caringin Bersama warga segera membawanya ke Puskesmas Sukarame namun korban sudah dalam keadaan tidak bernyawa. Korban kemudian di bawa ke rumah duka di Kampung Sukalaksana.

“Kami menghimbau kepada masyarakat terutama para nelayan untuk selalu berhati-hati saat beraktivitas di laut, terutama saat kondisi cuaca buruk.” Ujar Indra.(Deden Kurnia/Humas Polres Garut*).

Berita Terkait

Pangdam III/Slw Hadiri Sertijab Dankoharmatau serta Dankopasgat
Sipropam Polres Garut Berikan Kontribusi Positif Lewat Bakti Sosial
Akselerasi Program Menimpas, Kalapas Garut Sambangi Polres dan BNNK Garut
Agus Tiana Putra Asli Garut Wakili Jawa Barat di Ajang Putera Puteri Nasional Indonesia 2025
Dihadiri Sekda Garut, KPU Serahkan Santunan Kepada Ahli Waris Petugas Pilkada yang Meninggal Dunia
Kapolres Garut Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional, Selalu Jaga Citra Positif Polisi 
Perempuan Tersambar Petir Saat di Sawah, Kapolsek Kadungora Sebut Tubuh Korban Terbakar dan Tewas
Antisipasi Bentrokan Ormas, Polres Garut dan Polsek Jajaran Lakukan Patroli Terpadu
Berita ini 110 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:45 WIB

Pangdam III/Slw Hadiri Sertijab Dankoharmatau serta Dankopasgat

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:25 WIB

Sipropam Polres Garut Berikan Kontribusi Positif Lewat Bakti Sosial

Jumat, 17 Januari 2025 - 20:33 WIB

Akselerasi Program Menimpas, Kalapas Garut Sambangi Polres dan BNNK Garut

Jumat, 17 Januari 2025 - 12:11 WIB

Agus Tiana Putra Asli Garut Wakili Jawa Barat di Ajang Putera Puteri Nasional Indonesia 2025

Jumat, 17 Januari 2025 - 11:15 WIB

Kapolres Garut Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional, Selalu Jaga Citra Positif Polisi 

Berita Terbaru

Lapang sepakbola Cisanggiri di Desa Karyamukti, Kecamatan Cibalong, Kabupaten Garut, Jawa Barat diresmikan oleh Pj. Bupati Garut, Barnas Adjidin.

Kilas Olahraga

Pj Bupati Garut Resmikan dan Bermain Sepakbola di Cisanggiri Cibalong

Jumat, 17 Jan 2025 - 22:35 WIB

Dalam rangka meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan peran Polri sebagai pengayom yang peduli terhadap kesejahteraan masyarakat, Sipropam Polres Garut menggelar kegiatan Jumat Berkah Bakti Sosial di sekitar Jalan Asia, Garut Kota. Jumat (17/01/2025).

Redaksi Kilas

Pangdam III/Slw Hadiri Sertijab Dankoharmatau serta Dankopasgat

Jumat, 17 Jan 2025 - 21:45 WIB

Dalam rangka meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan peran Polri sebagai pengayom yang peduli terhadap kesejahteraan masyarakat, Sipropam Polres Garut menggelar kegiatan Jumat Berkah Bakti Sosial di sekitar Jalan Asia, Garut Kota. Jumat (17/01/2025).

Redaksi Kilas

Sipropam Polres Garut Berikan Kontribusi Positif Lewat Bakti Sosial

Jumat, 17 Jan 2025 - 21:25 WIB

 

ALERT : Content Is Protected !!