Bupati Garut Sebut Siap Memasok Kebutuhan Holtikultura Untuk Dalam dan Luar Kota - Kilas Garut News

Bupati Garut Sebut Siap Memasok Kebutuhan Holtikultura Untuk Dalam dan Luar Kota

Avatar photo

- Reporter

Jumat, 8 April 2022 - 09:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kilas Garut News – Bupati Garut, Rudy Gunawan, didampingi Kepala Dinas Pertanian Garut, Beny Yoga Santika, meninjau lahan pertanian yang ada di Kampung Jayasena, Desa Mekarjaya, Kecamatan Cikajang, Kabupaten Garut, Kamis (7/4/2022).

Peninjauannya kali ini, guna memastikan rencana panen cabe yang  akan dilakukan bulan April ini.

“Hari ini tanggal 7 April 2022, saya Bupati Garut beserta Kepala Dinas Pertanian dan UPTD, melakukan checking terhadap rencana panen bulan ini untuk memasok cabe di hari raya idul fitri, di Garut kurang lebih (ada lahan) 400 hektare siap panen ini buktinya,” ujar Bupati Garut disela-sela peninjauannya.

Baca Juga :  Pemkab Garut Uji Coba Penggunaan Identitas Kependudukan Digital di Lingkungan SKPD

Kabupaten Garut, imbuhnya, siap memasok kebutuhan hortikultura untuk daerah ibu kota dan kota-kota besar lainnya.

Baca Juga :  Sekda Garut Membuka Secara Resmi Rapat Koordinasi GTRA Tingkat Kabupaten Garut

“Jadi jangan khawatir dengan kondisi kelangkaan daripada cabe untuk Hari Raya Idul Fitri, (dan) Kabupaten Garut siap memasok kebutuhan hortikultura untuk daerah ibu kota dan kota-kota besar lainnya,” ucapnya.

Rudy juga mengungkapkan bahwa ada beberapa hasil tani yang nantinya akan dipanen seperti kol, wortel, tomat, dan juga andalan dari Kabupaten Garut yaitu kentang.(red*).

Berita Terkait

Pj Bupati Garut Cek Pangkalan Pastikan Stok Gas LPG 3 Kg Aman, Maksimal 2 Tabung Saja
Pasca Nataru, Pj Bupati Garut Sebut Harga Bapokting Stabil
Diakui Secara Nasional, Pasar Wisata Samarang Garut Raih Sertifikat SNI
Helmi Budiman Mengaku Kagum Melihat Semangat Para Pelaku UMKM Dari Daerah Yang Jauh Mampu Bersaing
Pj Bupati Barnas Adjidin Berpesan, Para Pelaku Usaha (UMKM) Untuk Tidak Berpuas Diri Terhadap Keadaan
Pj Bupati Garut Barnas Adjidin Dapat Penghargaan di Hari Koperasi ke-77, Terus Edukasi Masyarakat Tentang Koperasi
Tingkatakan Kompetensi UMKM, 120 UKM Garut Ikuti Pelatihan Intensif
Polsek Banjarwangi Bersama Yayasan Panda Garut Bantu Distribusikan Bansos Pangan Kepada Warga 
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:39 WIB

Pj Bupati Garut Cek Pangkalan Pastikan Stok Gas LPG 3 Kg Aman, Maksimal 2 Tabung Saja

Senin, 6 Januari 2025 - 23:05 WIB

Pasca Nataru, Pj Bupati Garut Sebut Harga Bapokting Stabil

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 10:12 WIB

Diakui Secara Nasional, Pasar Wisata Samarang Garut Raih Sertifikat SNI

Kamis, 12 September 2024 - 13:55 WIB

Helmi Budiman Mengaku Kagum Melihat Semangat Para Pelaku UMKM Dari Daerah Yang Jauh Mampu Bersaing

Jumat, 16 Agustus 2024 - 12:24 WIB

Pj Bupati Barnas Adjidin Berpesan, Para Pelaku Usaha (UMKM) Untuk Tidak Berpuas Diri Terhadap Keadaan

Berita Terbaru

 

ALERT : Content Is Protected !!