Kalak BPBD Garut Bersama Sekolah Sungai Cimanuk Gelar Dialog Tentang Sungai Dalam Peringatan Hari Sungai Nasional - Kilas Garut News

Kalak BPBD Garut Bersama Sekolah Sungai Cimanuk Gelar Dialog Tentang Sungai Dalam Peringatan Hari Sungai Nasional

Avatar photo

- Reporter

Sabtu, 7 Agustus 2021 - 15:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kilas Garut News – Sekolah Sungai Cimanuk menggelar dialog tentang sungai dalam rangka Peringatan Hari Sungai Nasional yang diperingati setiap tanggal 27 Juli di Indonesia.

Kegiatan ini dilaksanakan di Area Sekolah Sungai Cimanuk berlangsung di komplek bantaran Sungai Cimanuk, Jalan Jendral Sudirman, Jum’at (6/8/2021). BPBD Garut menyampaikan, dalam agenda dialog tersebut pihaknya mencoba mengkolaborasikan kegiatan dan kebijakan pemerintah dengan program dari Sekolah Sungai Cimanuk.

Baca Juga :  Dukung Ketahanan Pangan Kapolres Garut Ikuti Kegiatan Penanaman Perdana Kacang Koro Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-76

Menanggapi Hari Sungai Nasional, Satria Budi menyebutkan bahwa sungai bisa menjadi dua hal, yaitu menjadi sahabat saat kita jaga, dan menjadi malapetaka saat kita tidak menjaganya.

Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut Satria Budi menyampaikan kepada awak media ” Ya pertama Alhamdulillah beberapa masukan dari teman-teman sekolah sungai ini juga memberikan kontribusi yang baik” katanya

Baca Juga :  Kadishub Garut Bersama Staf Meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 Dengan Jalan Sehat

“Termasuk juga kita kata Satria Budi pihaknya memberikan informasi kepada sekolah sungai, artinyadalam hal ini saling mengisi antara program pemerintah dengan program sungai” pungkasnya. (Deden Kurnia***).

Berita Terkait

Hujan Deras dan Angin Kencang Mengguyur Garut, Nurdin Yana : BPBD Bantu Bersihkan Lumpur di Wilayah Cikajang
Polsek Cisurupan Polres Garut Bersihkan Lumpur Akibat Luapan Sungai Ciharemas 
Pasca Angin Puting Beliung, Polsek Pakenjeng Berikan Bantuan Sembako Bagi Warga Terdampak 
Rumah Uje Ambruk, Polsek Limbangan Bersama Warga Bantu Bersihkan Material Longsor  
Siap Siaga Terlihat Saat Polsek Cisurupan Polres Garut Bantu Bersihkan Lumpur Akibat Bencana Alam
Rumah Produksi Bersama Diresmikan Teten Masduki, Pj Bupati Garut : Kualitas Kulit Sukaregang Tidak Kalah Dengan Produk Internasional
Polsek Cisompet Polres Garut Dengan Sigap Evakuasi Rumah Warga Yang Terancam Longsor
Camat Pangatikan Laporkan Sejumlah Kejadian Yang Terjadi di Wilayahnya
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 11:42 WIB

Hujan Deras dan Angin Kencang Mengguyur Garut, Nurdin Yana : BPBD Bantu Bersihkan Lumpur di Wilayah Cikajang

Kamis, 7 November 2024 - 08:32 WIB

Polsek Cisurupan Polres Garut Bersihkan Lumpur Akibat Luapan Sungai Ciharemas 

Senin, 11 Maret 2024 - 20:08 WIB

Pasca Angin Puting Beliung, Polsek Pakenjeng Berikan Bantuan Sembako Bagi Warga Terdampak 

Kamis, 7 Maret 2024 - 07:41 WIB

Rumah Uje Ambruk, Polsek Limbangan Bersama Warga Bantu Bersihkan Material Longsor  

Rabu, 21 Februari 2024 - 20:54 WIB

Siap Siaga Terlihat Saat Polsek Cisurupan Polres Garut Bantu Bersihkan Lumpur Akibat Bencana Alam

Berita Terbaru

 

ALERT : Content Is Protected !!