Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State - Kilas Garut News

Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

Avatar photo

- Reporter

Sabtu, 16 Maret 2019 - 17:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muslim Rohinya Yang Tertindas (Doc. Google)

Muslim Rohinya Yang Tertindas (Doc. Google)

Presiden Jokowi menerima Menteri Luar Negeri Thailand Don Pramudwinai di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Rabu (13/3/2019).

Dalam pertemuan, Jokowi menyampaikan pentingnya konsep kerja sama Indo-Pasifik terkait nasib muslim Rohingya di Kota Rakhine, Myanmar.

Baca Juga :  Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten

“Mengenai masalah Rakhine State, Presiden menyampaikan pentingnya keterlibatan ASEAN dalam membantu Myanmar di dalam mempersiapkan repatriasi yang sukarela, damai, dan bermartabat,” kata Menteri Luar Negeri Retno Marsudi usai melakukan pertemuan di Istana Merdeka, Jakara Pusat, Rabu (13/3/2019).

Baca Juga :  Solidaritas Korban Penembakan, DKI Beri Warna Bendera New Zealand di JPO GBK

Retno mengatakan, Thailand, yang saat ini menjadi Ketua Negara-Negara ASEAN, perlu membahas lebih jauh mengenai rencana itu.

Berita Terkait

Belajar & Mengambil Hikmah dari Kerusuhan di Perancis
Polri Gelar Wayang Kulit Berlakon Wahyu Cakraningrat
Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten
14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus
2 Hari Hilang, Nelayan Tewas Mengambang di Pantai Cipalawah Garut
Bersih-bersih, 60 Warga Tanjung Priok Ikuti Program Padat Karya
Menag Kecam Penembakan di New Zealand: Tak Berperikemanusiaan!
Solidaritas Korban Penembakan, DKI Beri Warna Bendera New Zealand di JPO GBK
Berita ini 105 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Juli 2023 - 11:34 WIB

Belajar & Mengambil Hikmah dari Kerusuhan di Perancis

Kamis, 6 Juli 2023 - 10:41 WIB

Polri Gelar Wayang Kulit Berlakon Wahyu Cakraningrat

Sabtu, 16 Maret 2019 - 17:57 WIB

Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

Sabtu, 16 Maret 2019 - 08:55 WIB

Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten

Sabtu, 16 Maret 2019 - 08:28 WIB

14 Tahun Terbunuhnya Munir, Polri Didesak Bentuk Tim Khusus

Berita Terbaru

 

ALERT : Content Is Protected !!