Sambut Ramadhan, ACT-MRI Garut Gelar Launching Program “Kan Mau Ramadhan” - Kilas Garut News

Sambut Ramadhan, ACT-MRI Garut Gelar Launching Program “Kan Mau Ramadhan”

Avatar photo

- Reporter

Jumat, 11 Maret 2022 - 16:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kilas Garut News – Bulan suci ramadhan yang dinanti-nanti oleh seluruh umat islam di dunia tinggal menghitung hari kedatangannya. Ada banyak cara yang dilakukan untuk menyambut bulan Ramadhan, salah satunya yang dilakukan oleh lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) dan Masyarakat Relawan Indonesia ( MRI) Kabupaten Garut dimana akan turun ke jalan mengajak warga Garut untuk Bersiap-siap sambut Ramadhan.

“Tak terasa beberapa hari lagi kita bertemu dengan bulan suci Ramadhan, nah untuk menyambut bulan suci Ramadhan, kami dari ACT-MRI Garut akan adakan aksi turun ke jalan pada hari ini Jum’at 11 Maret 2022 mulai pukul 09:00- selesai. Kita start di Alun-alun Tarogong Kaler dan Finish di Alun-alun Garut sekalian Sholat Jumat” Ungkap Koordinator Lapangan Aksi Kan Mau Ramadhan ACT-MRI Garut, Rizky Nugraha

Baca Juga :  Cegah C3 di Karawang Tiga Perumahan Didatangi Polisi 

Rizky juga menambahkan dalam aksi tersebut akan ada beberapa kegiatan diantaranya Pembagian Hand sanitizer , pembagian selebaran sambut Ramadhan dan mengajak warga Garut untuk mempersiapkan ramadhan dengan memperbanyak sedekah.

Baca Juga :  Polsek Talegong Polres Garut Evakuasi Orang Hilang 

“Mudah-mudahan aksi hari ini lancar dan semakin banyak warga Garut yang bergabung dalam aksi Kan Mau Ramadhan dengan target donasi nanti akan disalurkan kepada masyarakat yang membutuhkan seperti anak yatim, dhuafa, lansia, difabel, pekerja harian, petugas kebersihan dll”. Tutup Rizky.(red*).

Berita Terkait

Yayasan Arafah Cendekia Garut Menyelenggarakan Festival ARCEN Tahun 2025
Wakapolres Garut : Giat KRYD Ratusan Knalpot Brong, Miras dan Puluhan Preman Diamankan Petugas
Dr. Irfan Nabhani Resmi Pimpin Uniga, Rumusan Strategi Sudah Disiapkan
Angin Kencang di Pamulihan Akibatkan Satu Warga Setempat Meninggal Dunia Tertimpa Pohon
Hunian Lapas Garut di Sidak Kanwil Ditjen Pas Jabar, Pastikan Tidak Ada Barang Terlarang
Waspada, Pantai Selatan Ada Angin Badai Barat Laut Sat Polairud Himbau Pengunjung 
Panglima TNI Tinjau Program MBG di Cimahi
Kapolres Garut : Bhabinkamtibmas Jadi Garda Terdepan, Berikan Bimbingan dan Edukasi Pentingnya Menjaga Lingkungan 
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:00 WIB

Yayasan Arafah Cendekia Garut Menyelenggarakan Festival ARCEN Tahun 2025

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:43 WIB

Wakapolres Garut : Giat KRYD Ratusan Knalpot Brong, Miras dan Puluhan Preman Diamankan Petugas

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:00 WIB

Angin Kencang di Pamulihan Akibatkan Satu Warga Setempat Meninggal Dunia Tertimpa Pohon

Jumat, 7 Februari 2025 - 18:00 WIB

Hunian Lapas Garut di Sidak Kanwil Ditjen Pas Jabar, Pastikan Tidak Ada Barang Terlarang

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:18 WIB

Waspada, Pantai Selatan Ada Angin Badai Barat Laut Sat Polairud Himbau Pengunjung 

Berita Terbaru

 

ALERT : Content Is Protected !!